Cara Aktifkan index.html di cPanel Niagahoster – Niagahoster menggunakan Module Litespeed API atau Mod_lsapi untuk meningkatkan performa dan kecepatan akses website klien Niagahoster. Secara default, ekstensi index.html tidak akan muncul sebagai index default ketika diakses.
Untuk membuat index.html dapat menjadi default index di Niagahoster ketika diakses, maka Anda harus menambahkan baris berikut di .htaccess Anda:
application/x-httpd-lsphp .html
Dengan begitu, maka index.html Anda akan secara otomatis menjadi default index saat website Anda diakses.
Demikian Cara Mengaktifkan index.html di cPanel Niagahoster dari kami. Terima kasih telah sewa domain dan hosting bergaransi di Niagahoster!