Apabila kebutuhan klien meminta kita untuk menambahkan pemberitahuan “Free Ongkir” atau text lainnya di bawah setiap produk WooCommerce di Halaman Toko. Ini dapat meningkatkan rasio konversi penjualan Anda. Berikut adalah beberapa cuplikan PHP dan CSS sehingga Anda dapat menerapkan hasil edit yang bermanfaat ini.
Masukan Kode
Masukan kode berikut ke functions.php :
add_action( 'woocommerce_after_shop_loop_item', nw_show_free_shipping_loop', 5 ); function nw_show_free_shipping_loop() { echo '<p class="shop-badge">Free Shipping</p>'; }
Note :
Result
Before
After